Pengelolaan Stres Kerja dan Pengaruhnya terhadap Kinerja Perawat Rumah Sakit Ibnu Sina Makassar di Masa Pandemi Covid 19

  • Ramlawati R
  • Safar I
N/ACitations
Citations of this article
51Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data pada skripsi ini yaitu penyebaran kuesioner secara online (Google form) dan offline kepada 51 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Strategi pengelolaan stress kerja yang berfokus pada penyelesaian masalah mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perawat rumah sakit ibnu sina makassar. 2) Strategi Pengelolaan stress kerja yang berfokus pada perbaikan mental dan emosi mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perawat rumah sakit ibnu sina makassar. 3) Pengaruh strategi pengelolaan stress kerja perawat rumah sakit ibnu sina makassar terhadap kinerja di era pandemi covid-19 berpengaruh positif terhadap kinerja perawat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ramlawati, R., & Safar, I. (2022). Pengelolaan Stres Kerja dan Pengaruhnya terhadap Kinerja Perawat Rumah Sakit Ibnu Sina Makassar di Masa Pandemi Covid 19. Economics and Digital Business Review, 3(1), 32–41. https://doi.org/10.37531/ecotal.v3i1.114

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free