Model Pengenalan Benda Bersejarah Indonesia Bagi Wisatawan Berbasis Augmented Reality

  • Erizal E
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini akan membangun model pembelajaran melalui pengenalan jenis dan bentuk benda bersejarah di Indonesia berbasis 3D dengan konsep augmented reality. Jika diterapkan pada dunia nyata, aplikasi ini akan memudahkan para wisatawan untuk belajar mengenai jenis-jenis benda bersejarah Indonesia melalui gambar interaktif yang terkoneksi dengan aplikasi berbasis jaringan internet.

Cite

CITATION STYLE

APA

Erizal, E. (2018). Model Pengenalan Benda Bersejarah Indonesia Bagi Wisatawan Berbasis Augmented Reality. IT JOURNAL RESEARCH AND DEVELOPMENT, 2(2), 62–67. https://doi.org/10.25299/itjrd.2018.vol2(2).989

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free