Analisis Perbandingan Penjualan Offline dan Whatsapp Blast di Masa Pandemi Covid-19 (Study Kasus di Showroom Hammer Mall Boemi Kedaton)

  • Nelson N
  • Novalia N
  • Hidayah N
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui Apakah ada perbedaan yang signifikan perbandingan penjualan offline dan whatsapp blast di Showroom Hammer mall Boemi Kedaton. Metode penelitian yang digunakan di dalam penelitian ini Kuantitatif Deskriptif. Objek penelitian ini pada Showroom Hammer di Mall Boemi Kedaton. Penelitian ini dimulai pada bulan Maret 2021. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh barang yang terjual selama masa pandemi dengan ada pengaruh WA Blast di Showroom Hammer Mall Boemi Kedaton Bandar Lampung disetiap bulan pada tahun 2019-2021, dimana terjadi sebelum pandemi covid-19 hingga setelah masa transisi pasca gelombang pandemi covid-19. Uji non parametric yang digunakan yaitu uji MannWhitney. Berdasarkan output dalam uji Mann-Whitney diketahui bahwa nilai Asymp. Sig. (2-tailed) sebesar 0.000 lebih kecil dari nilai probabilitas 0,05, maka Ha diterima. Dapat dikatakan bahwa ada perbedaan hasil penjualan showroom Hammer Mall Boemi Kedaton dengan metode offline dengan whatsapp blast.

Cite

CITATION STYLE

APA

Nelson, N., Novalia, N., & Hidayah, N. (2022). Analisis Perbandingan Penjualan Offline dan Whatsapp Blast di Masa Pandemi Covid-19 (Study Kasus di Showroom Hammer Mall Boemi Kedaton). Prosiding Seminar Nasional Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 54–60. https://doi.org/10.24967/feb.v1i1.1445

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free