PENDIDIKAN NILAI KARAKTER PADA ANAK USIA DINIDALAMFILMANIMASI BING BUNNY EPISODE “KEKACAUAN”

  • Selvia E
  • Ali Sofyan F
N/ACitations
Citations of this article
18Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penguatan karakter sangat penting bagi anak-anak karena merupakan peletakan pondasi karakter yang mampu membawa anak tumbuh dengan baik di masa depan. Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mendeskripsikan nilai-nilai pendidikan karakter dalam film animasi Bing Bunny. Metode penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif yang menggunakan teknik analisis konten atau isi. Sumber data dalam penelitian ini berupa film animasi bing Bunny yang ditayangkan di platform YouTube. Adapun data dalam penelitian ini berupa kata, frasa, kalimat dan adegan tokoh. Data yang dikumpulkan dengan teknik simak catat. Objek penelitian yaitu nilai karakter yang terkandung dalam film animasi Bing Bunny episode “kekacauan”. Analisis datanya menggunakan konsep miles dan huberman dengan tiga tahap, yang pertama reduksi data yang meliputi langkah menyeleksi, meringkas dan mengklasifikasikan data. Kedua, penyajian data sesuai dengan klasifikasi fokus penelitian. Ketiga, pembuatan simpulan berdasarkan data yang telah dikumpulkan sesuai dengan fokus penelitian.Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa beberapa karakter positif episode kekacauan dalam film animasi Bing Bunny.Adegan ini bisa ditiru oleh anak-anak sebagai bentuk contoh atau teladan yang baik dan layak diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari.beberapa karakter yang secara dominan dimiliki, Karakter tersebut antara lain: (1) peduli terhadap sesama, (2) kasih sayang, (3) tanggung jawab, (4) kreatif, (5) menghargai.

Cite

CITATION STYLE

APA

Selvia, E., & Ali Sofyan, F. (2022). PENDIDIKAN NILAI KARAKTER PADA ANAK USIA DINIDALAMFILMANIMASI BING BUNNY EPISODE “KEKACAUAN.” Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 1(02), 157–166. https://doi.org/10.62668/kapalamada.v1i02.167

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free