Resisten Trimetoprim – Sulfametoksazol terhadap Shigellosis

  • Nafianti S
  • Sinuhaji A
N/ACitations
Citations of this article
126Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Disentri merupakan salah satu penyebab kesakitan dan kematian terutama pada anakusia di bawah 5 tahun. Penyebab tersering disentri adalah Shigella spp. World HealthOranization (WHO) menganjurkan pemberian trimetoprim-sulfametoksazol pada diareberdarah tanpa mengetahui penyebab. Banyak laporan mengenai resistensi trimetoprimsulfametoksazol,sehingga perlu dicari alternatif antimikroba untuk pengobatanshigellosis. Disamping itu, perlu pemahaman yang baik mengenai mekanisme terjadinyaresistensi.

Cite

CITATION STYLE

APA

Nafianti, S., & Sinuhaji, A. B. (2016). Resisten Trimetoprim – Sulfametoksazol terhadap Shigellosis. Sari Pediatri, 7(1), 39. https://doi.org/10.14238/sp7.1.2005.39-44

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free