PENGOLAHAN LIMBAH CAIR LOGAM Fe DARI SISA CUCI ALAT-ALAT GELAS PADA LABORATORIUM PENGENDALIAN PENCEMARAN DENGAN ALAT JARTEST METODE ELEKTROKOAGULASI DAN SPEKTROFOTOMETER

  • Anzar E
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Proses kegiatan praktikum pada laboratorium Pengendalian Pencemaran menggunakan bahan-bahan kimia yang mengandung logam-logam berat seperti senyawa FeCl3, FeSO4. Limbah logam berat Fe yang berwarna merah orange akan sangat berbahaya apabila limbahnya langsung dibuang ke lingkungan. Agar tidak menganggu dan merusak lingkungan limbah Fe diolah dahulu dengan metode elektrokaogulasi dengan menggunakan Poly Aluminium Chlorida (PAC). Menetralkan asam daripada limbah dengan penambahan CaCO3, karena limbahnya sangat bersifat asam oleh karena itu sangatlah perlu dinetralkan.Hasil karakterisasi limbah Fe dengan alat Jart Tes metode elektrokoagulasi dengan penggunaan Poly Aluminium Chloride (PAC) dengan variasi kecepatan pengadukan 100 rpm dan 200 rpm, penetralan pH dengan alat PCD Portable 650, dan pengukuran kekeruhan limbah dengan turbiditymeter berhasil menurunkan kadar Fe menjadi 0.1196 ppm 200 rpm  dan 0,4075 ppm 100 rpm. Limbah Fe berwarna merah orange menjadi bening dan pH netral dapat memenuhi syarat untuk dibuang ke lingkungan bebas.

Cite

CITATION STYLE

APA

Anzar, E. (2018). PENGOLAHAN LIMBAH CAIR LOGAM Fe DARI SISA CUCI ALAT-ALAT GELAS PADA LABORATORIUM PENGENDALIAN PENCEMARAN DENGAN ALAT JARTEST METODE ELEKTROKOAGULASI DAN SPEKTROFOTOMETER. Jurnal TEMAPELA, 1(1), 23–27. https://doi.org/10.25077/temapela.1.1.23-27.2018

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free