Perancangan Dan Pembuatan Website Inventori Barang Dengan Metode Waterfall (Studi Kasus Sakti Brem)

  • Fatimah S
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

UMKM Sakti Brem merupakan salah satu produsen brem yang sukses di Kabupaten Madiun. Namun, dibalik kesuksesannya Sakti brem masih melakukan pencatatan inventori secara manual di dalam sebuah buku. Hal ini kerap meyebabkan ketidakakuratan jumlah dari stok barang, karena owner terkadang tidak langsung mencatat penjualan ketika owner masih sibuk dan akhirnya lupa tidak  mencatatnya. Untuk mengatasi hal tersebut, maka dibuat sebuah website inventori barang menggunakan metode waterfall. Metode waterfall dipilih dalam perancangan dan pembuatan website inventori barang dikarenakan dalam pengembangan sistemnya dikerjakan secara berurutan sehinggga memudahkan pembuatan suatu sistem informasi. Hasil dari penelitian berdasarkan pengujian sistem menggunakan metode blackbox testing semua fitur berjalan dengan baik sesuai harapan. Sedangkan pada pengujian usability testing hasilnya pengguna merasa semua fitur website inventori barang UMKM Sakti Brem berfungsi seperti yang diharapkan, dan pengguna merasa puas terhadap website inventori barang UMKM Sakti Brem. Hal ini sesuai dengan penilaian terhadap keempat faktor yang diuji dimana masing-masing hasilnya mendapatkan nilai rata-rata sangat baik. Kata kunci: Brem, Website, Inventori Barang, Metode Waterfall

Cite

CITATION STYLE

APA

Fatimah, S. (2022). Perancangan Dan Pembuatan Website Inventori Barang Dengan Metode Waterfall (Studi Kasus Sakti Brem). Set-up : Jurnal Keilmuan Teknik, 1(1), 12. https://doi.org/10.25273/set-up.v1i1.13701.12-22

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free