PEMBELAJARAN MENYIMAK PADA ANAK SD DI RELOKASI SIOSAR

  • Halimatussakdiah H
  • Nurmayani N
  • Pa L
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
6Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak: Pembelajaran Menyimak Pada Anak SD Di Relokasi Siosar. Tujuan Penelitian Stategis Nasional (PSN) Institusi ini untuk meningkatkan hasil belajar menyimak anak dengan menerapkan media pembelajaran kalender cerita. Metode penelitian ini adalah penelitian eksploratif kualitatif. Sumber data adalah anak korban bencana Sinabung yang direlokasi di Siosar kelas II dan III SD. Teknik pengumpulan data yaitu tes, observasi, dan catatan lapangan. Instrumen penelitian yaitu tes unjuk kerja dan lembar pengamatan. Kontribusi penelitian yaitu: agar guru dapat mengevaluasi penyebab rendahnya kemampuan menyimak anak, guru termotivasi untuk membuat media pembelajaran yang inovatif, bagi sekolah dapat memberikan masukan dalam upaya meningkatkan hasil belajar  bahasa Indonesia kelas II dan III SD, dan memberikan pertimbangan dalam pengadaan media pembelajaran di sekolah. Kata Kunci: Pembelajaran menyimak, Anak SD, Relokasi Siosar

Cite

CITATION STYLE

APA

Halimatussakdiah, H., Nurmayani, N., Pa, L. M., & Khairani, I. (2018). PEMBELAJARAN MENYIMAK PADA ANAK SD DI RELOKASI SIOSAR. JS (JURNAL SEKOLAH), 3(1), 16. https://doi.org/10.24114/js.v3i1.11623

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free