Workshop TIKTOK Senjata Rahasia Tingkatkan Omset UMKM Binaan GEMMA Indonesia Raya, Depok

  • Mahanani E
  • Sari B
  • Thantawi A
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

TikTok masih merupakan platform yang memberi kontribusi besar dalam perdaganganbarang dan jasa di Indonesia.. Namun masih banyak pelaku UMKM belum memilikipemahaman dan penguasaan skill pemasaran yang baik dalam melakukan perdagangan secaraonline atau promosi secara digital, khususnya melalui TikTok. Tujuan pengabdian ini adalahmemberikan perspektif dan pelatihan tentang periklanan melalui TikTok sebagai strategi promosidigital marketing untuk meningkatkan penjualan produk dan jasa mitra UMKM binaanGEMMA Indonesia Raya. Metode yang digunakan pada kegiatan pengabdian masyarakat iniberupa pelatihan melibatkan 23 orang mitra pelaku UMKM yang menjadi binaan GEMMAIndonesia Raya, Depok. Pelatihan ini berhasil memberikan edukasi dan peningkatan skill dasarmitra mengenai konsep periklanan melalui Tiktok sebagai alat pemasaran digital yang efektif.Hasil dari kegiatan ini adalah meningkatnya penjualan mitra sebesar 10%-50% dari sebelumnya. Kegiatan ini hendaknya menjadi agenda rutin bagi pihak-pihak terkait, sehingga mendorong penigkatan omset penjualan mitra UMKM khususnya binaan GEMMA Indonesia Raya Depok

Cite

CITATION STYLE

APA

Mahanani, E., Sari, B., & Thantawi, A. M. (2024). Workshop TIKTOK Senjata Rahasia Tingkatkan Omset UMKM Binaan GEMMA Indonesia Raya, Depok. IKRA-ITH ABDIMAS, 8(1), 283–293. https://doi.org/10.37817/ikra-ithabdimas.v8i1.3203

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free