HUBUNGAN SIPIL DAN MILITER DI ERA REFORMASI

  • Riza E
N/ACitations
Citations of this article
55Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAKTulisan ini mencoba menjelaskan perkembangan reformasi TNI dalam menafsirkan hubungan sipil dan militer di era reformasi ini. Reformasi TNI telah menunjukkan bahwa militer telah dikembalikan ke barak. Institusi TNI semakin mengukuhkan dirinya untuk tidak turut serta dalam demokrasi melalui urusan memilih dan dipilih. TNI tetap dapat berperan serta dalam demokrasi ketika anggota TNI itu telah menjadi purnawirawan TNI atau memilih mengajukan pengunduran diri. Problematika dari hubungan sipil dan militer di era reformasi lebih disebabkan oleh ulah politisi sipil semata yang masih berupaya mendorong anggota militer untuk terlibat dalam politik praktis.Kata kunci: Reformasi, Militer, Reformasi TNI, dan Partai Politik

Cite

CITATION STYLE

APA

Riza, E. (2019). HUBUNGAN SIPIL DAN MILITER DI ERA REFORMASI. Jurnal Communitarian, 2(1). https://doi.org/10.56985/jc.v2i1.96

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free