Penerapan Metode Waterfall Pada Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian Di Perusahaan Kontraktor

  • Holima Sindi D
  • Farisi A
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

PT. Citra Anugerah Lestari  berdiri pada tahun 2014, yang dimana PT. Citra Anugerah Lestari merupakan perusahaan yang bergerak dibidang General Suplier dan Kontraktor yang melayani Perusahaan Listrik Negara yang membidangi pengadaan berang dan jasa, saat ini PT. Citra Anugerah Lestari memiliki 25 orang pegawai. Namun perusahaan saat ini masih menggunakan sistem kepegawaian yang masih berupa Ms.excel dalam pengimputan absensi, recruitment, penugasan, mutasi, demosi, reward, punishment, pensiun, PHK, serta resign yang menyebabkan data tersebut tidak tersimpan secara efisien. Tujuan penulis adalah untuk melakukan pembuatan aplikasi Sistem Informasi Kepegawaian pada PT. Citra Anugerah Lestari. Untuk metode yang digunakan dalam pembuatan sistem ini yaitu waterfall serta menggunakan sistem pengembangan berupa Xampp, Visual Studio Code, HTML. Hasil yang diperoleh penulis adalah rancang bangun sistem informasi kepegawaian di perusahaan kontraktor. Aplikasi ini mengatasi masalah yaitu proses recruitment pelamar bisa langsung mengisi data diri serta melihat informasi pengumuman melalui website, data absensi, data pengajuan cuti / izin tersimpan dengan aman serta proses data penugasan, data phk, data resign, data pensiun, data mutasi pegawai yang terdata dapat dicari dengan mudah.

Cite

CITATION STYLE

APA

Holima Sindi, D., & Farisi, A. (2024). Penerapan Metode Waterfall Pada Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian Di Perusahaan Kontraktor. Jurnal Rekayasa Sistem Informasi Dan Teknologi, 1(4), 308–321. https://doi.org/10.59407/jrsit.v1i4.726

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free