Hubungan Harga Diri dan Fear of Missing Out dengan Smartphone Addiction Mahasiswa Universitas Negeri Semarang

  • Aulyah I
  • Isrofin B
N/ACitations
Citations of this article
203Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan banyaknya fenomena kecanduan smartphone pada remaja yang dapat mempengaruhi tugas perkembangan di fase emerging adulthood. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan harga diri dan fear of missing out dengan smartphone addiction melalui pendekatan korelasional dengan model ex post facto. Sampel penelitian sebanyak 344 yang dipilih melalui teknik proportional random sampling. Data diungkap dengan skala psikologis smartphone addiction scale short version (SAS-SV) dari Kwon, skala harga diri yang diadaptasi dari Coopersmith dan Fear of Missing Out Scale (FoMOS) dari Przyblylski. Hasil penelitian menunjukan bahwa harga diri dan fear of missing out merupakan faktor yang dapat memprediksi smartphone addiction sebesar 17% dan 83% ditentukan oleh faktor lain yang tidak diteliti.

Cite

CITATION STYLE

APA

Aulyah, I., & Isrofin, B. (2021). Hubungan Harga Diri dan Fear of Missing Out dengan Smartphone Addiction Mahasiswa Universitas Negeri Semarang. Indonesian Journal of Counseling and Development, 2(2), 132–142. https://doi.org/10.32939/ijocd.v2i2.596

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free