SPK PPDB SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU BERBASIS WEB PADA SMK BINTANG NUSANTARA KARANGANYAR

  • Muhtarom M
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sekolah Menengah Kejuruan  Bintang Nusantara Karanganyar (SMK BINUS) adalah salah satu sekolah Kesehatan swasta unggulan di Kabupaten Karanganyar. Prestasi yang pernah dicapai pihak sekolah adalah memperoleh akreditasi A. SMK Bintang Nusantara Karanganyar memiliki program keahlian yaitu Keperawatan dan Farmasi. SMK Bintang Nusantara Karanganyar selama ini masih melakukan pedaftaran secara langsung, calon siswa yang mendaftar  harus langsung membawa berkas persyaratan. Apabila calon siswa tidak membawa salah satu persyaratan harus ngambilnya dan kembali lagi kesekolah. Setelah data calon siswa baru sudah masuk, sekolah baru menjadwalkan untuk dilakukan berbagai tes. Kemudian para calon siswa melakukan tes dengan sesuai jadwal masing-masing. Sekolah melakukan pengolahan data calon siswa, baik dari data administrasi, hasil semua tes. Dalam penelitian ini metode yang digunakan peneliti membaginya menjadi dua yaitu untuk yang pertama adalah metode pengambilan data dengan  observasi, wawancara, studi kepustakaan, dan dokumentasi. Yang kedua adalah metode pengembangan sistem menggunakan metode prototype, terdapat analisa kebutuhan dengan menggunakan analisa pieces,dimana terdapat workflow sistem, use case diagram, activity diagram,Sequence diagramdan terakhir adalah testing yang menggunkan teknik black box dan user acceptance test . Hasil penelitian yaitu sebuah sistem pendukung keputusan PPDB berbasis web. Sistem dibuat dapat membantu pihak sekolah dalam menentukan peserta didik baru yang diterima disekolah. Pada data uji yang menghasilkan Alternatif PDB 001 dengan kriteria (2,625 dan 1,667) dan PDB 003 dengan kriteria (2,625 dan 1,667) mempunyai nilai tertinggi, dan merupakan solusi terbaik untuk memilih peserta didik baru  terbaik dengan nilai 1.

Cite

CITATION STYLE

APA

Muhtarom, M. M. (2022). SPK PPDB SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU BERBASIS WEB PADA SMK BINTANG NUSANTARA KARANGANYAR. Device, 12(1), 1–7. https://doi.org/10.32699/device.v12i1.2344

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free