RANCANG BANGUN PROTOTIPE SISTEM IoT FTTING LAMPU MENGGUNAKAN NODEMCU ESP8266

  • Ahyadi Z
  • Sarifudin S
  • Noor I
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Internet of Thing untuk sistem penerangan biasanya berupa kontrol ON/OFF lampu dengan mengunakan jaringa internet. Penelitian ini bertujuan untuk membuat peralatan Internet of Things (IoT)  berupa fitting lampu yang dapat dikontrol menggunakan jaringan internet maupun jaringan wireless tanpa internet. Komponen utama yang digunakan adalah nodemcu esp8266. Fitting lampu ini dapat dengan mudah dipasang dan digunakan tanpa melakukan modifikasi pada jaringan listrik yang telah ada. Alat ini bernilai ekonomis karena dapat digunakan untuk lampu jenis apapun.Alat ini dapat dikontrol emlalui smartphone dengan tiga mode yaitu mode acess point, mode wifi tanpa internet dan mode tehubung jaringan internet. Untuk mode pertama dan kedua menggunakan aplikasi browser untuk mengakses nodemcu, sedangkan mdoe ketiga menggunakan protokol mqtt. Hasil ujicoba mempeeliahtkan mdoe ketiga mempunyai respon lebih lambat dibandingakn dua mode lainnya. Hasil lainnya adalah ketika nodemcu tidak terhubung ke internet atau jaringan WLAN, hanya mode 1 yang dapat digunakan dengan respon yang lebih lama dibandingkan tekita tehubung ke jaringan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ahyadi, Z., Sarifudin, S., & Noor, I. (2023). RANCANG BANGUN PROTOTIPE SISTEM IoT FTTING LAMPU MENGGUNAKAN NODEMCU ESP8266. Technologia : Jurnal Ilmiah, 14(1), 32. https://doi.org/10.31602/tji.v14i1.8961

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free