STUDI AKSESIBILITAS PADA FASILITAS PENDIDIKAN SISWA TUNADAKSA DI SDLB-D NEGERI BENDO BLITAR

  • Geni W
  • Heriwati S
N/ACitations
Citations of this article
11Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAK Artikel berisi tentang kajian Studi Kasus Tentang Desain Penerapan Aksebilitas dan Fasilitas Pendidikan Siswa Tunadaksa di SDLB-D Negeri Bendo Kota Blitar. Tugas Akhir: Jurusan Desain Interior. Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Seni Indonesia Surakarta. Peneliti yang digunakan metodologi penelitian kualitatif, data yang dikumpulkanmemiliki arti lebih daripada hanya sekedar angka atau ergonomi. Penelitian kualitatifmenekankan pada analisis induktif, teori yang dikembangkan di mulai di lapangan studidari data yang terpisah-pisah yang saling berkaitan. Data atau informasi yangdikumpulkan dan dikaji dari beragam sumber data. Pada prosespengumpulan data selaludiikuti reduksi data dan sajian data. Hasil penelitian yang berupa catatan lapangan yang terdiri daribagian diskripsi dan refleksinya adalah data yang telah digali dan dicatatKata kunci : Aksesibilitas, Ergonomi, InteriorABSTRACT The article contains a review of Case Study About Application Accessibility Design and Education Facilities Student-D SDLB Quadriplegic in Blitar City State Bendo. Final: Interior Design Department. Faculty of Art and Design Art Institute of Indonesia Surakarta. Researchers used qualitative research methodology, data collected means more than just numbers or ergonomics. Qualitative research emphasizes the inductive analysis, the theory developed at the start in the field of study of the data separate interrelated. Data or information collected and studied from a variety of data sources. In the data collection process is always followed by data reduction and data presentation. The results of research in the form of field notes which consists of the description and reflection is data that has been excavated and recorded Keywords: Accessibility, Ergonomics, Interior

Cite

CITATION STYLE

APA

Geni, W., & Heriwati, S. H. (2019). STUDI AKSESIBILITAS PADA FASILITAS PENDIDIKAN SISWA TUNADAKSA DI SDLB-D NEGERI BENDO BLITAR. Pendhapa, 9(1). https://doi.org/10.33153/pendhapa.v9i1.2410

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free