Menumbuhkan Kemampuan Disposisi Matematis Melalui PBL-Team Teaching

  • Maharani A
  • Darhim D
  • Sabandar J
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
84Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Artikel ini merupakan hasil penelitian terkait kemampuan Disposisi Matematis siswa SMK pada dua sekolah dengan level yang berbeda di Kabupaten Cirebon. Penelitian menggunakan metode quasi eksperimen dengan desain pre test-post test yang melibatkan 228 siswa SMK Kelompok Teknologi & Rekayasa. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan peningkatan serta interaksi kemampuan disposisi matematis antara kelas konvensional, kelas PBL, dan kelas PBL-Team Teaching pada dua level sekolah berbeda ditinjau dari kemampuan awal siswa.

Cite

CITATION STYLE

APA

Maharani, A., Darhim, D., Sabandar, J., & Herman, T. (2018). Menumbuhkan Kemampuan Disposisi Matematis Melalui PBL-Team Teaching. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 2(2), 197. https://doi.org/10.33603/jnpm.v2i2.840

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free