FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGGINYA PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILIHAN KEPALA DESA UNONE, KECAMATAN BUKAL, KABUPATEN BUOL, SULAWESI TENGAH TAHUN 2019

  • Asmadi R
  • Djafar L
  • Lukum R
N/ACitations
Citations of this article
18Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dua hal, yaitu 1. Bagaimana partisipasi politik masyarakat dalam pemilihan kepala desa (PILKADES) desa Unone 2. Faktor apa yang mempengaruhi tingginya partisipasi politik masyarakat dalam pemilihan kepala desa (PILKADES) didesa Unone. Untuk dapat mengetahui kedua rumusan masalahan tersebut, peneliti menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan fenomonologi. Subjek penelitian yang dipilih secara purposive sompling dengan memilih tiga kategori informan. yaitu partisipasi politik masyarakat desa Unone dalam pelaksanaan pemilihan kepala desa tahun 2019 dan faktor-faktor yang mempengaruhi tingginya partisipasi politik masyarakat dalam pemilihan kepala desa Unone. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di desa Unone Kecamatan Bukal Kabupaten Buol yang terbagi dalam epat Dusun yaitu Dusun Butu, Dusun Syakuyati, Dusun Hibrida dan Dusun Tabone. Hasil penelitian menunjukan bahwa masyarakat Desa Unone yang terdaftar dalam DPT bisah dikatakan 90% telah memberikan hak suara. yang dipengaruhi oleh faktor rekan jejak calon kepala desa, dan keluarga.

Cite

CITATION STYLE

APA

Asmadi, R. B., Djafar, L., & Lukum, R. (2021). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGGINYA PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PEMILIHAN KEPALA DESA UNONE, KECAMATAN BUKAL, KABUPATEN BUOL, SULAWESI TENGAH TAHUN 2019. Jambura Journal Civic Education, 1(1), 21–28. https://doi.org/10.37905/jacedu.v1i1.11132

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free