Persepsi Petani Terhadap Inovasi Jajar Legowo 2 : 1 Di Subak Abang, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem

  • Dera Setiawan I
  • Setiyaningrum P
  • Darmawan I
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian tentang persepsi petani terhadap inovasi system Jajar Legowo 2 : 1 di Subak Abang, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem dirancang berbentuk survey dengan penjelasan yaitu bagaimana persepsi petani terhadap inovasi system Jajar Legowo 2 : 1. Penelitian dilakukan pada periode bulan Juli-Oktober 2019. Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling, yang berjumlah 30 orang. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif, yaitu penelitian yang berdasarkan pada pengumpulan data. Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan kesimpulan bahwa (1) Pengetahuan petani terhadap inovasi Jajar Legowo 2 : 1 termasuk kedalam kategori baik dengan skor 4,05, (2) Sikap petani terhadap inovasi Jajar Legowo 2 : 1 termasuk kedalam kategori sangat baik dengan skor 4,50, (3) Keterampilan petani terhadap inovasi Jajar Legowo 2 : 1 termasuk kedalam kategori sangat baik dengan skor 4,36, dan (4) Persepsi petani terhadap inovasi Jajar Legowo 2 : 1 termasuk kedalam kategori sangat baik dengan skor 4,30.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dera Setiawan, I. G. B., Setiyaningrum, P. D. E., & Darmawan, I. M. D. (2020). Persepsi Petani Terhadap Inovasi Jajar Legowo 2 : 1 Di Subak Abang, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem. Agroland: Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, 27(3), 223–229. https://doi.org/10.22487/agrolandnasional.v27i3.517

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free