Implementasi E-Ticketing Event Organizer Dengan Metode Non Iterative Algorithm Guidelines For Rapid Application Engineering

  • Supangat S
  • Sandani Agista D
N/ACitations
Citations of this article
38Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Dengan banyaknya event organizer yang menyelenggarakan acara seperti konser musik dan lain sebagainya secara besar-besaran terutama pada area kota Sidoarjo dan Surabaya. Penulis mencoba melakukan penelitian tentang sistem transaksi e-tiketing pada salah satu event yang dilaksanakan oleh pihak event organizer terkait metode pemesanan sehingga penulis bisa mengklasifikasikan pendapat dari pengunjung serta panitia penyelenggara seputar metode pembayaran. Terdapat beberapa langkah yang akan dilakukan yaitu pengumpulan apa saja yang dibutuhkan. Selanjutnya dilakukannya proses Analisa sistem yang sudah dibentuk sebelumnya. Lalu mendesain sistem yang akan dibangun oleh  penulis. Langkah berikutnya adalah mengembangkan sistem dari desain yang sudah dibuat dari proses sebelumnya. Dilanjutkan dengan uji coba sistem yang dibangun. Lalu pada tahap terakhir adalah mengambil nilai dari hasil rancangan yang sudah dibangun pada penelitian ini ke para pengunjung dan anggota pantia acara.

Cite

CITATION STYLE

APA

Supangat, S., & Sandani Agista, D. F. (2023). Implementasi E-Ticketing Event Organizer Dengan Metode Non Iterative Algorithm Guidelines For Rapid Application Engineering. SIMKOM, 8(1), 26–38. https://doi.org/10.51717/simkom.v8i1.102

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free