Prediksi Pasang Surut Air Laut Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation

  • Nikentari N
  • Ritha N
  • Haryadi T
N/ACitations
Citations of this article
42Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pasang surut air laut mempunyai pengaruh terhadap suatu kegiatan yang dilakukan di laut yaitu kegiatan pelayaran, kegiatan para nelayan, serta bongkar muat kapal, oleh karena kejadian pasang surut terjadi tidak pada waktu yang sama oleh karena itu perlu adanya prediksi pasng surut air laut. Berdasarkan data tunggal ketinggian pasang surut sebelumnya yang diperoleh dari BMKG kota Tanjungpinang dari tanggal 1 Januari sampai dengan 11 Februari 2015, maka dilakukan penelitian dengan menggunakan algoritma Backpropagation Pada penelitian ini menggunakan sebanyak 1000 data tinggi pasang surut dengan beberapa parameter inputan seperti max iterasi, target error, learning rate, jumlah input, dan update learning rate. Pada pengujian ini akan diukur tingkat akurasinya dengan menghitung error rata-rata menggunakan MSE (Means Square Error). Hasil pemodelan terbaik Backpropagation dengan 5 hidden layer, dan nilai learning rate adalah 0,9 menghasilkan nilai MSE 0,0035861

Cite

CITATION STYLE

APA

Nikentari, N., Ritha, N., & Haryadi, T. (2018). Prediksi Pasang Surut Air Laut Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation. Jurnal Sustainable: Jurnal Hasil Penelitian Dan Industri Terapan, 7(1), 1–6. https://doi.org/10.31629/sustainable.v7i1.443

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free