PENGARUH PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG NASABAH PADA PT. BANK PERKREDITAN RAKYAT MUSTAQIM SUKAMAKMUR BANDA ACEH

  • S.E., M. Si D
  • S.E., M.M M
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada PT. Bank Perkreditan Rakyat Mustaqim Sukamakmur Banda Aceh.Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh Promosi dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Menabung Nasabah pada PT. Bank Perkreditan Rakyat Mustaqim Sukamakmur Banda Aceh, baik secara parsial maupun secara simultan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan menggunakan sumber data sekunder dan data primer. Data sekunder dalam penelitian ini berupa pengumpulan data nasabah yang terdaftar di PT. Bank Perkreditan Rakyat Mustaqim Sukamakmur Banda Aceh. Sedangkan data primer yang digunakan berupa penyebaran kuisioner sebanyak 96 nasabah sebagai responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non-probability sampling berbentuk purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan  analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS 21  for window. Hasil penelitian menunjukkan promosi dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap keputusan menabung nasabah pada PT. Bank Perkreditan Rakyat Mustaqim Sukamakmur Banda Aceh.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

S.E., M. Si, Dr. E., & S.E., M.M, M. (2021). PENGARUH PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG NASABAH PADA PT. BANK PERKREDITAN RAKYAT MUSTAQIM SUKAMAKMUR BANDA ACEH. Jurnal Bisnis Digital (BIDIG), 1(1), 28–50. https://doi.org/10.37598/bidig.v1i1.1093

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 1

100%

Readers' Discipline

Tooltip

Business, Management and Accounting 2

67%

Economics, Econometrics and Finance 1

33%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free