PENERAPAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKn DI KELAS V SDN POGO LEDE TAHUN PELAJARAN 2022/2023

  • Riti Y
  • Sene M
  • Wandut W
N/ACitations
Citations of this article
8Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapan media gambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PPKn di Kelas V SDN Pogo Lede. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bersifat reflektif, partisipan, kolaborasi yang bertujuan untuk melakukan perbaikan-perbaikan terhadap sistem, cara kerja, proses, isi, dan kompetensi atau situasi pembelajaran.  Penelitian hasil belajar siswa pada tahap siklus I masih rendah, dimana pada siklus pertama ini, dari 26 siswa yang mengikuti tes hanya 10 orang yang tuntas (38%) dan jumlah siswa yang tidak tuntas atau yang belum mencapai KKM sebanyak 16 orang (61%). Pada sisklus II kemampuan siswa dalam menerima materi pembelajaran atau menjawab soal tes mengalami peningkatan sehingga hasil belajar, dari 26 siswa ada 24 siswa yang mencapai tingkat keberhasilan dengan persentase 92% dan masih terdapat 2 siswa yang belum tuntas dengan persentase 8%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penerapan media gambar untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PPKn di kelas V SDN Pogo Lede dapat meningkat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Riti, Y. E., Sene, M., & Wandut, W. K. (2023). PENERAPAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKn DI KELAS V SDN POGO LEDE TAHUN PELAJARAN 2022/2023. Jurnal Edukasi Sumba (JES), 6(2), 1–5. https://doi.org/10.53395/jes.v6i2.437

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free