PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL DAN RISIKO SISTEMATIK TERHADAP HARGA SAHAM DI PASAR MODAL SYARIAH (STUDI EMPIRIS JII DI BEI TAHUN 2007-2010)

  • Aulianisa F
N/ACitations
Citations of this article
81Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini menganalisa pengaruh faktor fundamental dan risiko sistemik terhadap harga saham delapan Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) selama 2007-2010. Data dikumpulkan melalui studi pustaka dan pengumpulan data laporan keuangan. Regresi berganda digunakan untuk menganalisa pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dengan uji t maupun uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya ROA dan NPM yang memiliki hubungan tidak searah dengan harga saham sedangkan variabel lainnya memiliki hubungan yang searah. Adapun uji parsial dengan derajat keyakinan 5% menunjukkan hanya dua variabel yaitu EPS dan PER yang memiliki dampak signifikan terhadap harga saham dan variabel lainnya terbukti tidak memiliki dampak.

Cite

CITATION STYLE

APA

Aulianisa, F. (2013). PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL DAN RISIKO SISTEMATIK TERHADAP HARGA SAHAM DI PASAR MODAL SYARIAH (STUDI EMPIRIS JII DI BEI TAHUN 2007-2010). La_Riba, 7(1), 85–103. https://doi.org/10.20885/lariba.vol7.iss1.art6

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free