Determinasi Tingkat Kemiskinan di Kabupaten/Kota Provinsi Aceh

  • Muttaqien
  • Iqbal
  • Maisyuri
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
40Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kemiskinan merupakan topik diskusi klasik namun menarik karena masalah kemiskinan belum terselesaikan. Studi ini menganalisis peran indeks pemabngunan manusia, PDRB dan pengangguran terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten/Kota Provinsi Aceh. Dengan menggunakan metode analisis data panel dengan time series selama 2018-2022 dan cross section 23 kabupaten/Kota di provinsi Aceh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa PDRB dan pengangguran berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan, tetapi IPM tidak berpengaruh terhadap tingkat kemiskinan. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa pemerintah harus berupaya untuk mengurangi ketimpangan antar daerah, mendukung investasi padat karya, tepat sasaran dan langsung di sektor riil, serta melibatkan semua pemangku kepentingan untuk mencapai pembangunan daerah yang efektif dan efisien dalam rangka pengentasan tingkat kemiskinan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Muttaqien, Iqbal, Maisyuri, Fauzan, Shalawati, Rahmi, U., & Nopita, E. (2023). Determinasi Tingkat Kemiskinan di Kabupaten/Kota Provinsi Aceh. Jurnal EMT KITA, 7(3), 763–770. https://doi.org/10.35870/emt.v7i3.1250

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free