Systematic Literature Review Efektivitas Media Pembelajaran IPA Berbasis Android dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SD

  • Asani S
N/ACitations
Citations of this article
138Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pengembangan media pembelajaran IPA berbasis android dalam meningkatkan kemampuan berpikir ktitis siswa perlu dikembangkan untuk menghadapi perkembangan jaman yang semakin canggih dengan perkembangan teknologi dan informasinya. Pengembangan media pembelajaran IPA yang realistis dan konseptual memudahkan siswa dalam memahami pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian literatur terkait efektivitas media pembelajaran IPA berbasis android untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa SD. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode SLR (Systematic Literature Review). Pengumpulan data dilakukan dengan mendokumentasikan artikel terkait pendidikan IPA dalam kurun waktu 2015-2022. Artikel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 20 artikel jurnal nasional dan internasional yang terakreditasi yang diperoleh dari Google Scholar, Research Gate, SINTA dan DOAJ. Berdasarkan penelitian ini didapat bahwa media pembelajaran IPA berbasis android efektif dan layak digunakan dalam pembelajaran sekolah dasar untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa.  Media ini dapat berbentuk game edukasi digital, video, youtube, power point, macromedia/ adobe flash, komik digital, e-book, flipbook, augmented reality, virtual reality, website pendidikan, televisi pendidikan, dan aplikasi pendidikan, seperti ruang guru, quipper school, dan kelas pintar.

Cite

CITATION STYLE

APA

Asani, S. N. (2023). Systematic Literature Review Efektivitas Media Pembelajaran IPA Berbasis Android dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SD. Indonesian Journal of Intellectual Publication, 3(2), 17–23. https://doi.org/10.51577/ijipublication.v3i2.358

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free