Kajian Efektivitas Teknik dan Bahan Konservasi pada Lontar di Bali

  • Sancana I
N/ACitations
Citations of this article
25Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Naskah lontar adalah warisan budaya yang sangat rentan mengalami kerusakan Oleh karena itu, diperlukan suatu tindakan konservasi yang benar untuk tetap menjaga keawetan naskah lontar tersebut dari pengaruh lingkungan sekitarnya. Berbagai cara konservasi dilakukan untuk melindungi naskah lontar dari kerusakan seperti menggunakan minyak cengkeh, minyak sereh, minyak kemiri, minyak wijen, campuran griserin, dan etanol, dan campuran aseton dan minyak sereh. Tulisan ini akan menguji keefektifan bahan-bahan konservasi tersebut dengan cara melakukan eksperimen pengujian.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sancana, I. B. A. (2014). Kajian Efektivitas Teknik dan Bahan Konservasi pada Lontar di Bali. Jurnal Konservasi Cagar Budaya, 8(2), 11–23. https://doi.org/10.33374/jurnalkonservasicagarbudaya.v8i2.128

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free