Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Tanah Jawa T.A. 2022/2023. Metode penelitian yang digunakan adalah metode one group eksperimen design yang dilaksanakan di SMP Negeri 2 Tanah Jawa. Dari hasil analisis data diperoleh hasil belajar siswa pada kelas eksperimen VIII-3 mengalami peningkatan nilai rata-rata dari 39,69 menjadi 58,44. Jumlah hasil siswa yang ada siswa. Pada kelas VIII-4 mengalami penurunan dari nilai 43,39 menjadi 62,45. Jumlah yang tuntas ada 5 siswa. Pada kelas VIII-5 mengalami kenaikan 44,53 menjadi 67,03. Jumlah siswa yang tuntas ada 7 siswa. Dapat disimpulkan bahwa dengan menerapkan model pembelajaran Jisaw dapat meningkatkan hasil belajar IPS di kelas VIII SMP Negerei 2 Tanah Jawa.
CITATION STYLE
Girsang, N. A., Sibagariang, S. A., & Simamora, B. A. (2022). PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS KELAS VIII SMP NEGERI. Jurnal Darma Agung, 30(3), 710. https://doi.org/10.46930/ojsuda.v30i3.2302
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.