PERANAN ORANGTUA DALAM MENANAMKAN DISIPLIN ANAK

  • RAY D
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAK Salah satu aspek yang penting yang harus di bentuk dan dikembangkan dalam upaya menjadikan manusia yang berkepribadian baik adalah disiplin anak. Keluarga merupakan salah satu lembaga pengembang tugas dan tanggung jawab pendidikan pertama. Tujuan pendidikan adalah mengupayakan subyek didik menjadi pribadi yang utuh dan terintegrasi, orang tua memiliki tugas dan tanggung jawab menanamkan disiplin diri, mengembangkan, memperjelas, memperdalam dan memperluas berbagai makna yang menjadi pedoman dalam kehidupan anak. Salah satu aspek untuk mendorong dan mengembangkan kepribadian anak secara utuh adalah disiplin diri. Kata Kunci : Peran Orangtua, Disiplin Anak

Cite

CITATION STYLE

APA

RAY, D. (2014). PERANAN ORANGTUA DALAM MENANAMKAN DISIPLIN ANAK. Jurnal Handayani, 2(1). https://doi.org/10.24114/jh.v2i1.1734

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free