PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA, ETOS KERJA DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (PADA BADAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BIAK NUMFOR)

  • Andi Masse Dadang
N/ACitations
Citations of this article
119Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh pengembangan budaya organisasi dan etos kerja terhadap kinerja pegawai. Penggunaan variable-variabel tersebut berdasarkan hasil penelitian terdahulu, yaitu: Teguh Waluyo (2010), Dian Astuti Badaruddin (2011). Penelitian ini dilakukan di Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana, responden yang digunakan sebanyak 50 karyawan, menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian menunjukkan pengembangan sumber daya manusia serta etos kerja dan semangat kinerja mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai. Pengaruh dari etos kerja terhadap kepuasan kerja adalah signifikan dan positif, pengaruh dari pengembangan sumber daya manusia terhadap kinerja pegawai adalah signifikan dan positif; pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja pegawai adalah signifikan dan positif; pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai adalah signifikan dan positif; dan pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai adalah signifikan dan positif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Andi Masse Dadang. (2018). PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA, ETOS KERJA DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (PADA BADAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BIAK NUMFOR). Gema Kampus IISIP YAPIS Biak, 13(1), 38–45. https://doi.org/10.52049/gemakampus.v13i1.61

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free