PENGARUH DEBIT AIR TERHADAP TEGANGAN OUTPUT PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PICOHYDRO

  • Hakim M
  • Yuniarti N
  • Sukir S
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
202Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Energi terbarukan merupakan energi alternatif untuk masa depan. Potensi akan energi terbarukan di Indonesia sangat besar, salah satunya adalah Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA). Nilai daya untuk di bawah 500 W merupakan masuk kategori picohidro. Aliran sungai yang ada di setiap kampung di Indonesia menjadi potensi besar dalam mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Picohidro. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh debit air terhadap tegangan DC pada pembangkit listrik tenaga picohidro. Instalasi pada pembangkit ini terdiri dari; saluran masuk air (inlet), turbin, generator, indikator tegangan, dan saluran buang air (output). Penelitian ini dilakukan secara eksperimen dan dilaksanakan di Sungai Pelang, Sleman, Yogyakarta. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin tinggi saluran masuk (inlet) dan nilai saluran buang (outlet) nilai debit air akan semakin besar. Semakin besar nilai debit air maka semakin besar Tegangan yang dihasilkan. Nilai debit dan perbedaan elevasi sangat berpengaruh terhadap tegangan output picohidro.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hakim, M. L., Yuniarti, N., Sukir, S., & Damarwan, E. S. (2020). PENGARUH DEBIT AIR TERHADAP TEGANGAN OUTPUT PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PICOHYDRO. Jurnal Edukasi Elektro, 4(1). https://doi.org/10.21831/jee.v4i1.32607

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free