RANCANG BANGUN TEMPAT SAMPAH PINTAR BERBASIS IOT (DESIGN SMART GARBAGE BASED IOT) PADA PDAM WAY KOMERING, MARTAPURA, SUMATRA SELATAN

  • Fran Wijaya F
  • Win Kenali E
  • Asrowardi I
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Saat ini Indonesia sedang mengalami kondisi darurat sampah dan sangat mengkhawatirkan. Kondisi tersebut dapat di lihat dari tercemarnya lingkungan di kota-kota besar. jumlah sampah yang dihasilkan oleh penduduk di Indonesia mencapai 189 ribu ton per-hari. Penulis menawarkan sebuah inovasi untuk memanfaatkan teknologi sebagai sarana sosialisasi yang dapat membantu pegawai dan masyarakat untuk membuang sampah pada tempat nya dan membuat kesadaran orang untuk membuang sampah itu tinggi. Maka penulis mengusulkan dengan memanfaatkan teknologi internet of things (IoT) sebagai sarana untuk mempermudah pegawai dan orang orang terdekat mempunyai kesadaran tinggi terhadap sampah. Kontribusi rancangan ini di dasarkan ke 3 pihak yaitu Mahasiswa, PDAM Way Komering dan  Politeknik Negeri Lampung. Untuk rancangan tugas akhir ini menggunakan metode RAD. Dengan dibuatnya sistem tersebut dapat memudahkan pengelola dan pembuangan sampah oleh petugas dan masyarakat di sekitar.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fran Wijaya, F., Win Kenali, E., & Asrowardi, I. (2022). RANCANG BANGUN TEMPAT SAMPAH PINTAR BERBASIS IOT (DESIGN SMART GARBAGE BASED IOT) PADA PDAM WAY KOMERING, MARTAPURA, SUMATRA SELATAN. ROUTERS: Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi, 52–65. https://doi.org/10.25181/rt.v1i1.2702

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free