Manajemen laba dan analisis faktor yang mempengaruhinya. Research ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang dapat mempengaruhi manajemen laba dengan menggunakan perencanaan pajak, leverage, ukuran perusahaan dan profitabilitas. Penelitian ini menggunakan data keuangan dari perusahaan manufaktur yang tercatat pada papan utama www.idx.co.id sebagai subjek utama. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) perencanaan pajak tidak berpengaruh terhadap manajemen laba (2) profitabilitas berpengaruh positif terhadap manajemen laba (3) leverage tidak berpengaruh terhadap manajemen laba, serta (4) ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap manajemen laba. Kata Kunci: Leverage, Manajemen Laba, Perencanaan Pajak, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan
CITATION STYLE
Pradnyawati, S. O., Kepramareni, P., & Masyi, K. (2021). MANAJEMEN LABA DAN ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Bisnis, 6(1), 10–23. https://doi.org/10.38043/jiab.v6i1.3029
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.