Penyuluhan Pentingnya Sarapan Pagi Bagi Anak Sekolah Dasar di SDN 25 Kota Bima

  • Yati Purnama
N/ACitations
Citations of this article
28Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sarapan pagi merupakan makanan yang dimakan pada pagi hari sebelum memulai aktivitas . sarapan sangat penting yaitu untuk mengisi lambung yang kosong selama 8-10 jam dan sangat bermanfaat dalam meningkatkan kemampuan konsentrasi dan kemampuan fisik. Berdasarkan hasil survey Riset Kesehatan Dasar(Riskesdas) Tahun 2018, sarapan pagi masih menjadi salah satu masalah yang terjadi pada anak-anak di Indonesia , sekurang-kurangnya tujuh dari sepuluh anak di Indonesia tidak sarapan pagi sebelum beraktivitas dengan alasan Tujuan: Memberikan pemahaman pada ibu hamil tentang pentingnya mengkonsumsi tablet Fe secara rutin selama hamil. Metode: yang digunakan dalam pelaksaan pengabdian masyarakat ini yaitu menggunakan metode ceramah dan menggunakan alat bantu media pembelajaran biar lebih efektif. Hasil: Kegiatan ini cukup berhasil karena siswa sekolah dasar di SDN 25 kota Bima dari tidak tahu sama sekali  tentang pentingnya sarapan pagi sebelum emulai aktivitas dan masih banyak anak yang tidak sarapan sebelum berangkat ke sekolah.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Yati Purnama. (2023). Penyuluhan Pentingnya Sarapan Pagi Bagi Anak Sekolah Dasar di SDN 25 Kota Bima. Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 363–367. https://doi.org/10.56799/joongki.v2i2.1645

Readers' Seniority

Tooltip

PhD / Post grad / Masters / Doc 1

100%

Readers' Discipline

Tooltip

Nursing and Health Professions 1

100%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free