Aspek-Aspek Sosial dalam Novel Orang-orang Biasa Karya Andrea Hirata

  • Vikria E
  • Wardarita R
  • Missriani M
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Permasalahan dalam penelitian ini adalah aspek-aspek sosial yang terdapat dalam novel Orang-Orang Biasa karya Andrea Hirata. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan aspek-aspek sosial yang terdapat dalam novel Orang-Orang Biasa karya Andrea Hirata. Kajian aspek-aspek sosial yang terdapat dalam novel Orang-Orang Biasa menggunakan teori sosiologi sastra yang dikemukakan oleh Renne Wellek dan Austin Warren yaitu karya sastra yang memasalahkan karya sastra itu sendiri yang berkaitan dengan apa yang tersirat di dalam karya sastra dan yang berkaitan dengan aspek-aspek sosial. Metode dalam penelitian X ini X menggunakan X metode analisis isi kualitatif. X Teknik X pengumpulan X datanya X menggunakan analisis isi dokumen. Sedangkan X teknik X analisis X datanya X menggunakan teknik meringkas teks dengan langkah-langkah; 1) reduksi data, 2) penyajian data, 3) penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan banyaknya aspek-aspek sosial X yang X terdapat X dalam X novel X Orang-Orang BiasaX karya X Andrea X Hirata yaitu: aspek sosial kebudayaan, aspek sosial lingkungan sosial, aspek sosial ekonomi dan aspek sosial politik.

Cite

CITATION STYLE

APA

Vikria, E., Wardarita, R., & Missriani, M. (2021). Aspek-Aspek Sosial dalam Novel Orang-orang Biasa Karya Andrea Hirata. KREDO : Jurnal Ilmiah Bahasa Dan Sastra, 5(1), 121–142. https://doi.org/10.24176/kredo.v5i1.5978

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free