LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI SARANA PENILAIAN KEBERHASILAN PENGELOLAAN USAHA KOPERASI TANI

  • Widhajati E
  • Susilo E
N/ACitations
Citations of this article
6Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keberhasilan manajemen dalam mengelola Koperasi dinilai dari hasil analisis laporan keuangan. Penelitian ini menggunakan analisis analisis rasio rentabilitas, likuiditas, solvabilitas dan analisis efektivitas selama 2020–2022. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Dari hasil analisis Rasio Rentabilitas berhasil dalam pengelolan usahanya. Rasio Likuiditas menunjukkan dalam periode berhasil dalam pengelolaan usahanya. Rasio solvabilitas kurang berhasil dalam pengelolaan usahanya. Analisis Efektivitas  pendapatan dan laba/SHU berhasil dalam pengelolaan usahanya.

Cite

CITATION STYLE

APA

Widhajati, E., & Susilo, E. (2023). LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI SARANA PENILAIAN KEBERHASILAN PENGELOLAAN USAHA KOPERASI TANI. JAT : Journal Of Accounting and Tax, 2(1), 32–42. https://doi.org/10.36563/jat.v2i1.783

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free