Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Program 3S (Senyum, Sapa, Salam) di SMA Negeri 1 Pemali Kecamatan Pemali Kabupaten Bangka

  • Faraeta D
  • Syarifah S
  • Anwar S
N/ACitations
Citations of this article
57Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Fokus penelitian ini berkenaan dengan implementasi pendidikan karakter melalui program 3S (senyum, sapa, salam). Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi  pendidikan  karakter melalui  program  3S  (senyum,  sapa,  salam) dan  untuk memberikan informasi tambahan mengenai faktor pendukung dan penghambat dalam pelaksanaan pendidikan karakter melalui program 3S (senyum, sapa, salam). Implementasi pendidikan karakter melalui program 3S (senyum, sapa, salam) terdapat dalam tiga kegiatan, yaitu: di dalam kegiatan pengembangan diri, di dalam mata pelajaran, dan di dalam kegiatan ekstrakurikuler. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Hasil penelitian  yang telah  dilakukan diharapkan dapat membantu guru untuk lebih mengembangkan kegiatan dalam program 3S (senyum, sapa, salam). Berdasarkan hasil penelitian,  implementasi  pendidikan  karakter melalui  program  3S  (senyum,  sapa,  salam) sudah  terlaksana  85%.  Hasil  penelitian  ini  diharapkan  dapat  membantu  guru  untuk mengatasai faktor penghambat dalam implementasi pendidikan karakter melalui program 3S (senyum, sapa, salam) di sekolah

Cite

CITATION STYLE

APA

Faraeta, D. O., Syarifah, S., & Anwar, S. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Program 3S (Senyum, Sapa, Salam) di SMA Negeri 1 Pemali Kecamatan Pemali Kabupaten Bangka. LENTERNAL: Learning and Teaching Journal, 1(2), 56–62. https://doi.org/10.32923/lenternal.v1i2.1282

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free