ANALISIS KEAMANAN JARINGAN WIRELESS LAN (WLAN) PADA PT. PLN (PERSERO) WILAYAH P2B AREA SORONG

  • Rumalutur S
N/ACitations
Citations of this article
232Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini membahas tentang analisis keamanan Wireless Local Area Network (Wireless LAN) di PT. PLN (Persero) Wilayah P2B Area Sorong terhadap serangan luar pada protokol Wireless Protected Access (WPA), Web Proxy, dan Virtual Private Network (VPN), digunakan untuk menyerang LAN.Tiga jenis perangkat lunak yang digunakan sebagai penyerang yaitu, penyerang Network Stumbler, Aircrack dan Wireshark. Perangkat lunak tersebut digunakan di laptop pada jarak 5m sampai 25m dari titik akses LAN Nirkabel.Dari hasil experimen terlihat waktu tercepat direspon oleh Protokol WPA diberikan oleh penyerang Network Stumbler, diikuti oleh Aircrack dan Wireshark.

Cite

CITATION STYLE

APA

Rumalutur, S. (2015). ANALISIS KEAMANAN JARINGAN WIRELESS LAN (WLAN) PADA PT. PLN (PERSERO) WILAYAH P2B AREA SORONG. Electro Luceat, 1(1), 62–74. https://doi.org/10.32531/jelekn.v1i1.15

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free