Formulation of Mucoadhesive Ketoprofen Granule Using Chitosan Polymer

  • Umar S
  • Ningsih W
  • Meliana M
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu formulasi granul mukoadhesif ketoprofen menggunakan polimer kitosan. Granul ketoprofen dibuat dengan metode granulasi basah dengan konsentrasi polimer kitosan 0%, 10%, 20%, dan 30% (b/v). Granul dievaluasi secara fisika dan kimia. Uji disolusi in vitro dilakukan selama 6 jam menggunakan metode keranjang dalam larutan dapar fosfat pH 7.4 secara umum granul yang dihasilkan relatif baik. Uji mukoadhesif in vitro menunjukkan bahwa granul ketoprofen menggunakan kitosan polimer dapat memberikan sifat mukoadhesif yang baik pada lambung dan usus kelinci secara in vitro. Uji statistik untuk efisiensi disolusi dilakukan dengan uji ANOVA (SPSS 17), dimana terdapat perbedaan yang signifikan antara F0 dengan F1, F2 dan F3 (P 0,05). Semua formula mengikuti model kinetika pelepasan Langenbucher.

Cite

CITATION STYLE

APA

Umar, S., Ningsih, W., & Meliana, M. (2015). Formulation of Mucoadhesive Ketoprofen Granule Using Chitosan Polymer. Jurnal Sains Farmasi & Klinis, 1(1), 48. https://doi.org/10.29208/jsfk.2014.1.1.11

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free