KOMIK SEJARAH BERBASIS SUMBER PRIMER INSKRIPSI YUPA: STUDI PENDAHULUAN

  • Azmi M
  • Marfuah S
  • Zulfikar Y
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

This study aims to obtain preliminary information used as a design basis for developing historical comics based on primary sources of Yupa inscriptions. This study uses a design research approach with the learning development method adopted from Plomp. The research results conclude that the selected Yupa encryption-based digital media development is digital comics based on analysing the media needs of three components. Material development consists of a storyline covering political life, socio-economic life, socio-cultural life, and religious life. Two characters classification appear in the comics: the main characters, such as Mulawarman, Kudunga, Aswawarman, and Brahmana, and the supporting character, like the folk characters. The landscape development of the story location consists of the river and the land.Keywords: Educational Comic; Historical Comic; Learning Media; Yupa InscriptionPenelitian bertujuan untuk mendapat informasi awal yang digunakan untuk menjadi dasar desain pada pengembangan komik sejarah berbasis sumber primer inskripsi Yupa. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian desain dengan metode pengembangan pembelajaran yang diadopsi dari Plomp. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pengembangan media digital berbasis inkripsi Yupa terpilih adalah komik digital berdasarkan pada analisis kebutuhan media terhadap tiga komponen. Pengembangan materi direduksi menjadi sebuah storyline meliputi kehidupan politik, kehidupan sosial-ekonomi, kehidupan sosial-budaya dam kehidupan agama. Adapun karakter yang muncul dalam komik terbagi menjadi dua, yaitu karakter utama seperti Mulawarman, Kudunga, Aswawarman dan Brahmana dan karakter pendukung, yaitu karakter rakyat. Adapun latar belakang lokasi cerita (landscape) yang dikembangkan adalah lanskap sungai dan lanskap daratan.Kata Kunci: Komik Pendidikan; Komik Sejarah; Media Pembelajaran; Inskripsi Yupa

Cite

CITATION STYLE

APA

Azmi, M., Marfuah, S., Zulfikar, Y. R., & Hendrina, H. (2022). KOMIK SEJARAH BERBASIS SUMBER PRIMER INSKRIPSI YUPA: STUDI PENDAHULUAN. Vidya Karya, 37(1), 1. https://doi.org/10.20527/jvk.v37i1.10306

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free