Produksi: Kajian Tekstual Dan Kontekstual

  • Fielnanda R
N/ACitations
Citations of this article
28Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Dalam hadis Nabi menganjurkan agar manusia dalam berproduksi selalu mengembangkan sumber daya alam secara efisien, bahkan seandainya tidak mampu mengembangkannya maka dianjurkan bekerja sama dengan yang lain. Tulisan ini menjelaskan tentang produksi dalam kajian tekstual atau pun realitanya dalam kajian kontekstual. Dalam tulisan ini dijelaskan bahwa produksi tidak hanya menciptakan secara fisik sesuatu yang tidak ada menjadi ada, tetapi menjadikan sesuatu dari unsur-unsur lama yaitu alam menjadi bermanfaat. Dari binatang ternak misalnya, orang dapat mengambil kulitnya untuk dijadikan pakaian dan barang jadi lainnya, dari susu binatang ternak dapat diperas dijadikan minuman susu segar ataupun susu bubuk untuk bayi. Manusia harus mengoptimalkan pikiran dan keahliannya untuk mengembangkan sumber-sumber investasi dan jenis-jenis usaha dalam menjalankan apa yang telah disyari’atkan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fielnanda, R. (2017). Produksi: Kajian Tekstual Dan Kontekstual. ILTIZAM Journal of Sharia Economic Research, 1(1), 21. https://doi.org/10.30631/iltizam.v1i1.96

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free