Analisis Sumber dan Penggunaan Modal Kerja pada Koperasi Simpan Pinjam Satya Mitra Mandiri Palu

  • Ni Nyoman Suardani
  • Ali Supriadi
  • Dicky Yusuf
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Salah satu metode yang digunakan dalam menganalisis laporan keuangan adalah dengan menggunakan analisis sumber dan pengunaan modal kerja dan menghitung perputaran modal kerja. Analisis tersebut dibuat karena merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi kemajuan, kelancaran koperasi dan untuk mengetahui keberhasilan pencapaian tujuan koperasi. Melalui laporan ini diketahui bahwa perputaran modal kerja dari tahun 2016-2018 mengalami penurunan serta sumber dan penggunaan modal kerja pada KSP Satya Mitra Mandiri pada tahun 2016-2017 terdiri dari tujuh item yaitu dari penurunan  inventaris Rp. 10.357.083, kenaikan dana-dana sosial Rp. 1.494.855, kenaikan dana pengembangan wilayah kerja Rp. 1.494.855, kenaikan simpanan pokok Rp. 2.200.000, kenaikan simpanan wajib Rp. 6.255.000, kenaikan cadangan Rp. 23.917.675 dan kenaikan SHU (sisa hasil usaha) Rp. 8.457.588.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ni Nyoman Suardani, Ali Supriadi, & Dicky Yusuf. (2021). Analisis Sumber dan Penggunaan Modal Kerja pada Koperasi Simpan Pinjam Satya Mitra Mandiri Palu. Jurnal Kolaboratif Sains, 4(7), 390–394. https://doi.org/10.56338/jks.v4i7.1937

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free