Pengaruh sistem pengendalian intern dan kapasitas sumber daya manusia terhadap kualitas informasi laporan keuangan dengan faktor eksternal sebagai variabel moderating

  • Yendrawati R
N/ACitations
Citations of this article
511Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem pengendalian intern dan kapasitas sumber daya manusia terhadap kualitas informasi laporan keuangan dengan faktor eksternal sebagai variabel moderating. Pengumpulan data dilakukan dengan memberikan kuesioner kepada semua pengelola keuangan pada Dinas Sosial Daerah Istimewa Yogyakarta. Responden penelitian berjumlah 44 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pengendalian intern berpengaruh negatif terhadap kualitas informasi laporan keuangan, kapasitas sumber daya manusia berpengaruh positif terhadap kualitas informasi laporan keuangan dan faktor eksternal dapat memoderasi pengaruh sistem pengendalian intern terhadap kualitas informasi laporan keuangan. Sedangkan faktor eksternal tidak dapat memoderasi pengaruh sumber daya manusia terhadap kualitas informasi laporan keuangan.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Yendrawati, R. (2013). Pengaruh sistem pengendalian intern dan kapasitas sumber daya manusia terhadap kualitas informasi laporan keuangan dengan faktor eksternal sebagai variabel moderating. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 17(2), 165–174. https://doi.org/10.20885/jaai.vol17.iss2.art7

Readers' Seniority

Tooltip

PhD / Post grad / Masters / Doc 38

52%

Lecturer / Post doc 33

45%

Professor / Associate Prof. 1

1%

Researcher 1

1%

Readers' Discipline

Tooltip

Business, Management and Accounting 80

58%

Economics, Econometrics and Finance 50

36%

Social Sciences 4

3%

Nursing and Health Professions 3

2%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free