Usulan Sistem Pengukuran Kinerja Menggunakan Metode Malcolm Baldrige Criteria for Performance Excellence di PT X

  • Bonita L
  • Anwar A
  • Shofi Mulyati D
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstract. PT X is an industry engaged in logistics services or expeditions through land transportation. Based on observations that have been made by researchers, PT. X has seen a decline in revenue over the past four years. In addition, employees of PT. X is less motivated at work which eventually employees resign. One of the efforts that can be made to boost revenue again and evaluate all stakeholders involved internally can be done by measuring the company's performance. Therefore, the purpose of this study is to determine performance factors, map company-level positions and propose improvements to criteria that have low scores using the Malcolm Baldrige method. Malcolm Baldride's method has seven criteria to look at the percentage level of achievement on each criterion and is evaluated based on the dimensions of the process and results and then analyzed to find out the factors that are the root cause of the problem. The results of research that has been carried out show that the performance level of PT. X based on MBCfPE obtained a total score of 538.58 or 54% based on employee responses and 95.57 or 60% based on leadership responses from a maximum score of 1000. These results show that the position or level of performance of PT.X is in the title of Emerging Industry Leader (New Business Leader) with an average level category which shows that the achievement of performance results needs to be continuously improved and developed from the performance that has been carried out, in order to achieve the quality of service expected by customers. Abstrak. PT X merupakan sebuah industri yang bergerak dalam bidang jasa logistik atau ekspedisi melalui transportasi darat. Berdasarkan observasi yang sudah dilakukan oleh peneliti, PT. X  mengalami penurunan pendapatan selama empat tahun terakhir. Selain itu, karyawan PT.X  kurang termotivasi dalam bekerja yang akhirnya karyawan melakukan resign. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mendongkrak kembali pendapatan dan mengevaluasi seluruh stakeholder yang terlibat di internal dapat dilakukan dengan melakukan pengukuran kinerja perusahaan. Maka dari itu tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor kinerja, memetakan posisi level perusahaan dan memberi usulan perbaikan kepada kriteria yang memiliki nilai rendah menggunakan metode Malcolm Baldrige. Metode Malcolm Baldride memiliki tujuh kriteria untuk melihat tingkat persentase pencapaian pada setiap kriteria dan dievaluasi berdasarkan dimensi proses dan hasil lalu dianalisis untuk mengetahui faktor-faktor yang menjadi akar penyebab masalah. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa level kinerja PT.X berdasarkan MBCfPE diperoleh total score 538,58 atau 54% berdasarkan tanggapan karyawan dan 95,57 atau 60% berdasarkan tanggapan pimpinan dari skor maksimal 1000. Hasil tersebut menunjukan bahwa posisi atau level kinerja PT.X berada pada predikat Emerging Industry Leader (Pemimpin Bisnis Baru) dengan kategori level average yang menunjukan bahwa pencapaian hasil-hasil kinerja perlu terus ditingkatkan serta dikembangkan dari kinerja yang telah dilakukan, guna mencapai kualitas pelayanan yang diharapkan oleh pelanggan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Bonita, L., Anwar, A., & Shofi Mulyati, D. (2023). Usulan Sistem Pengukuran Kinerja Menggunakan Metode Malcolm Baldrige Criteria for Performance Excellence di PT X. Bandung Conference Series: Industrial Engineering Science, 3(1). https://doi.org/10.29313/bcsies.v3i1.5312

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free