Efektivitas Nct Dream Sebagai Brand Ambassador Produk Somethinc Dalam Meningkatkan Kepercayaan Konsumen

  • Irzani N
  • Masruroh A
  • Roikhan M
N/ACitations
Citations of this article
116Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan bertujuan untuk mengetahui efektivitas NCT Dream sebagai Brand Ambassador produk somethic dalam meningkatkan kepercayaan konsumen. Proses pengambilan data dilakukan dengan menyebarkan kuisioner kepada 100 responden penggemar NCT Dream yang berada di grup Telegram. Hasil dari adanya penelitian ini: (1) efektivitas pembelian berasal dari kualitas produk dan BA berpengaruh dalam meningkatkan kepercayaan konsumen pada penggemar, (2) efektivitas pembelian berasal dari kualitas pada dan BA berpengaruh baik dalam meningkatkan kepercayaan konsumen pada penggemar NCT Dream, (3) Menemukan metode yang efektif dalam meningkatkan pembelian produk yang berasal dari kualitas produk dan BA  dalam meningkatkan kepercayaan konsumen pada penggemar maupun non penggemar NCT Dream, artinya pada kelompok penggemar NCT Dream lebih berpengaruh daripada non penggemar NCT Dream. Hal yang dilakukan kolaborasi NCT DreamXSomethinc ternyata berhasil dalam membujuk pembelian produk tidak hanya dari NCT dream tetapi juga mempertimbangkan kualitas produknya.

Cite

CITATION STYLE

APA

Irzani, N. F. A., Masruroh, A., & Roikhan, M. R. (2022). Efektivitas Nct Dream Sebagai Brand Ambassador Produk Somethinc Dalam Meningkatkan Kepercayaan Konsumen. JKOMDIS : Jurnal Ilmu Komunikasi Dan Media Sosial, 2(2), 254–259. https://doi.org/10.47233/jkomdis.v2i3.367

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free