RISIKO KEJADIAN ASFIKSIA NEONATORUM PADA PERSALINAN KALA II MEMANJANG, AIR KETUBAN BERCAMPUR MEKONIUM DAN USIA IBU

  • Kumalasari I
  • Rusella Z
N/ACitations
Citations of this article
144Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

AbstrakAsfiksia neonatorum masih menempati urutan kedua sebagai penyebab kematian bayi baru lahir pada minggu pertamakehidupan setelah BBLR di Indonesia. Kegagalan bernapas secara spontan dan teratur menjadi penyebab utama kematian.Mengidentifikasi faktor risiko merupakan upaya memperkecil angka kejadian dan tingkat kefatalan bayi dengan asfiksia,diantaranya karena kala II memanjang, air ketuban bercampur mekoneum dan usia ibu. Tujuan penelitian ini untukmengetahui hubungan kala II memanjang, air ketuban bercampur mekoneum dan usia ibu secara bersama maupun sebagianterhadap kejadian asfiksia neonatorum. Penelitian ini menggunakan survei analitik dengan pendekatan cross sectional.Populasi dalam penelitian adalah semua bayi baru lahir di Rumah Sakit Muhammadiyah Palembang yang tercatat diinstalasi rekam medik, menggunakan teknik total sampling sebanyak 156 kelahiran pada periode 1 September sampai 1Oktober 2016. Data di analisis secara univariat dan bivariat dengan uji chi-square. Hasil penelitian diperoleh hubunganbermakna antara Persalinan Kala II memanjang dengan Asfiksia Neonatorum (p=0,002) dan OR=42,600 yang berartipersalinan dengan Kala II memanjang berisiko 42,6 kali menyebabkan Asfiksia Neonatorum, begitu pula dengan airketuban bercampur mekoneum dimana p=0,000 dan OR=21,719 yang bermakna air ketuban bercampur mekoneumberisiko 21,719 kali menyebabkan Asfiksia, tetapi tidak untuk usia ibu (p value 0,603; OR = 0,858). Deteksi dini melaluiperawatan antenatal secara rutin dapat meminimalisir faktor risiko dan kejadian Asfiksia Neonatorum.Kata kunci: asfiksia neonatorum, air ketuban bercampur bercampur mekomenum, persalinan kala II memanjang, usiaibu   Daftar PustakaJournalsAslam, H. M., Saleem, S., Afzal, R., Iqbal, U., Saleem,S. M., Shaikh, M. W. A., & Shahid, N. (2014).Risk factors of birth asphyxia. Italian journal ofpediatrics, 40(1), 1-9.Chiabi, A., Nguefack, S., Evelyne, M. A. H., Nodem, S.,Mbuagbaw, L., Mbonda, E., & Tchokoteu, P. F.(2013). Risk factors for birth asphyxia in anurban health facility in Cameroon. Iranianjournal of child neurology, 7(3), 46.Fajarwati, N., Andayani, P., & Rosida, L. (2016).Hubungan antara berat badan lahir dan kejadianasfiksia neonatorum. Berkala KedokteranUnlam, 12(1), 33-39.)Fischer, C., Rybakowski, C., Ferdynus, C., Sagot, P., &Gouyon, J. B. (2012). A population-based studyof meconium aspiration syndrome in neonatesborn between 37 and 43 weeks ofP- ISSN: 2527-5798, E-ISSN: 2580-7633Jurnal Keperawatan Suaka Insan (JKSI) Volume 7, Number 2, Juli-Desember 202296gestation. International journal ofpediatrics, 2012.Fitria, E., & Utami, F. S. (2016). AMNITIONFACTORS RELATED TO EVENTS OFASPHYSIA IN BABIES IN PANEMBAHANSENOPATI HOSPITAL, BANTUL IN 2015.Indah, S. N., & Apriliana, E. (2016). Hubungan antarapreeklamsia dalam kehamilan dengan kejadianasfiksia pada bayi baru lahir. JurnalMajority, 5(5), 55-60.Katiandagho, N., & Kusmiyati, K. (2015). FactorsAssociated with the Incidence of AsphyxiaNeonatorum. JIDAN (Journal of ScientificMidwives), 3(2), 28-38.Louis, D., Sundaram, V., Mukhopadhyay, K., Dutta, S.,& Kumar, P. (2014). Predictors of mortality inneonates with meconium aspirationsyndrome. Indian pediatrics, 51(8), 637-640.Lubis, N. L. (2016). Psikologi Kespro. Wanita danPerkembangan Reproduksinya: Ditinjau dariAspek Fisik dan Psikologinya. Kencana.Majeed, R., Memon, Y., Majeed, F., Shaikh, N. P., &Rajar, U. D. (2007). Risk factors of birthasphyxia. Journal of Ayub Medical CollegeAbbottabad, 19(3), 67-71.Onyearugha, C. N., & Ugboma, H. A. (2012). Fetaloutcome of antepartum and intrapartumeclampsia in Aba, southeastern Nigeria.Tropical doctor, 42(3), 129-132.Pitsawong, C., & Panichkul, P. (2011). Risk factorsassociated with birth asphyxia inPhramongkutklao Hospital. Thai Journal ofObstetrics and Gynaecology, 165-171.Qoniah, B. (2016). HUBUNGAN PERSALINANKALA II LAMA DENGAN KEJADIANASFIKSIA PADA BBLR DI RUANGBERSALIN RSUD NGUDI WALUYOKABUPATEN BLITAR TAHUN 2016. JavaHealth Jounal, 3(1), 80-80.Rahmah, A. S., & Armah, M. (2014). Analisis faktorrisiko kejadian asfiksia pada bayi baru lahir diRSUD Syekh Yusuf Gowa dan RSUP DrWahidin Sudirohusodo Makassar tahun2013. Jurnal Kesehatan, 7(1).Saptini, Y. D., & Nikmatul, A. (2015). HUBUNGANANTARA LAMA PERSALINAN KALA II DANJENIS PERSALINAN DENGAN KEJADIANASFIKSIA PADA BAYI BARU LAHIR. JavaHealth Jounal, 2(1), 70-79.Septiana, E.A. 2015. Hubungan Antara Partus LamaDan Kondisi Air Ketuban Dengan KejadianAsfiksia Pada Bayi Baru Lahir di RSUD KotaSalatiga. Jurnal Kebidanan Adila BandarLampung. Volume 7 Edisi 2 Tahun 2015.http://akbidadilabandarlampung.ac.id.Shaikh, M., Waheed, K. A. I., Javaid, S., Gul, R.,Hashmi, M. A., & Fatima, S. T. (2016).Detrimental complications of meconium aspirationsyndrome and their impact on outcome. Journal ofAyub Medical College Abbottabad, 28(3), 506-509.Soviyati, E. (2016). Faktor-Faktor Yang BerhubunganDengan Lama Persalinan di RSUD'45 KuninganJawa Barat Tahun 2015. Jurnal Bidan, 234056.Sunarsih, S., Mardihusodo, S. J., & Hermawan, D.(2014). ANALISIS FAKTOR YANGMEMPENGARUHI KEMATIANNEONATAL (Studi Kasus Di Rumah Sakit Dr.H. Abdul Moeloek ProvinsiLampung). JURNAL DUNIA KESMAS, 3(3).Widiani, A., Kurniati, Y., & Windiani, T. (2016).Maternal and infant risk factors for the incidenceof asphyxia neonatorum in Bali: a case-controlstudy. Public Health and Preventive MedicineArchive, 4(2), 12-126.BooksKemenkes, R. I. (2015). Profil kesehatan indonesia.Octa Dwienda, R., Liva Maita, S. S. T., Saputri, E. M.,& Yulviana, R. (2015). Buku Ajar AsuhanKebidanan Neonatus, Bayi/Balita dan AnakPrasekolah untuk Para Bidan. Deepublish.WebsitesProfil Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan, 2016.https://drive.google.com/file/d/1IgtgPeNrfKV6Z7DO65sLLYW4Nmck28n8/viewProfil Kesehatan, Dinas Kesehatan Kota Palembang,2015.https://dinkes.palembang.go.id/tampung/dokumen/dokumen-122-166.pdfP- ISSN: 2527-5798, E-ISSN: 2580-7633Jurnal Keperawatan Suaka Insan (JKSI) Volume 7, Number 2, Juli-Desember 202297Unicef. 2015. Child Mortality Estimates “Under-FiveMortality Rate, Infant Mortality Rate, NeonatalMortality Rate and Number of Deaths.” UN Inter-agency Group for Child Mortality Estimation(IGME) http://www.childmortality.org.WHO. 2015. Infant Mortality.http://www.who.int/gho/child_health/mortality/neonatal_infant_text/en/. Published 2015.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kumalasari, I., & Rusella, Z. (2022). RISIKO KEJADIAN ASFIKSIA NEONATORUM PADA PERSALINAN KALA II MEMANJANG, AIR KETUBAN BERCAMPUR MEKONIUM DAN USIA IBU. JURNAL KEPERAWATAN SUAKA INSAN (JKSI), 7(2), 91–97. https://doi.org/10.51143/jksi.v7i2.325

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free