Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan lembar kerja siswa berbasis kearifan lokal untuk siswa SMPkelas VIII yang valid. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) denganmengacu pada model 4_D. Instrumen yang digunakan adalah lembar validasi LKS dan angket responpengguna dari guru dan siswa. Penelitian yang telah dilaksanakan memberikan kesimpulan: kualitas LKSyang dikembangkan mendapatkan nilai dengan kategori tinggi serta respon pengguna dari guru yang sangattinggi dan dari siswa yang berkategori tinggi sehingga layak digunakan.
CITATION STYLE
Azizahwati, A., & Mohd Yasin, R. (2017). PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS KEARIFAN LOKAL. Jurnal Geliga Sains: Jurnal Pendidikan Fisika, 5(1), 65. https://doi.org/10.31258/jgs.5.1.65-69
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.