Dampak Penguatan Layanan Kesehatan Primer Negara Thailand: Literatur Review

  • Wulansari W
  • Hidayat B
N/ACitations
Citations of this article
31Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memberikan gambaran aspek penguatan layanan kesehatan primer di negara Thailand serta menganalisis implikasi penguatan jangka pendek dan jangka panjang. Penelitian ini menggunakan metode literature review dengan mengumpulkan berbagai jurnal dan artikel terkait penguatan layanan kesehatan primer pada mesin pencarian PubMed, ProQuest, dan Google Scholar dari rentang waktu tahun 2012-2022. Kata kunci yang digunakan adalah “Penguatan Layanan Kesehatan Primer, Dampak dan Thailand”. Hasil penelitian ini adalah Strategi penguatan layanan kesehatan primer di Thailand dilakukan melalui aspek pemberian layanan yang berkualitas, pengembangan sumber daya manusia, pembiayaan, intervensi yang melibatkan masyarakat, serta pemanfaatan inovasi berbasis teknologi. Negara dengan struktur layanan kesehatan primer yang kuat memiliki pengeluaran kesehatan yang lebih tinggi di awal dan peningkatan umur harapan hidup serta penurunan angka kematian bayi dan balita. Upaya penguatan layanan kesehatan primer berdampak terhadap peningkatan pengeluaran kesehatan serta perbaikan indikator kinerja pembangunan kesehatan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wulansari, W., & Hidayat, B. (2023). Dampak Penguatan Layanan Kesehatan Primer Negara Thailand: Literatur Review. Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 8(6), 4052–4064. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v7i11.12324

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free