Faktor Yang Mempengaruhi Tindakan Pemilihan Kontrasepsi Mantap Wanita (MOW)

  • Nurhayati N
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kontrasepsi Mantap pada wanita atau di kenal dengan istilah MOW adalah salah satu jenis motedo kontrasepsi jangka panjang modern dengan tingkat keefektifan yang tinggi dan tingkat kegagalan yang rendah. MOW (Metode Operasi Wanita) adalah proses sterilisasi dengan cara mengikat atau memotong salah satu bagian rahim yaitu saluran telur (tuba falopii) sehingga bekas operasi yang akan menghalangi perjalanan saluran untuk membuahi sel telur. Dari hasil survey awal  yang dilakukan pada 5 ibu  terdapat 4 mengatakan keikutsertaannya menjadi akseptor MOW dikarenakan usia mereka sudah lebih dari 35 tahun, 1 ibu  mengaku karena sudah merasa cukup memiliki tiga orang anak bahkan lebih,. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi faktor (pengetahuan, umur, paritas, pendidikan) yang mempengaruhi tindakan pemilihan kontrasepsi MOW. Jenis penelitian yang digunakan observasional gan rancang bangun Cross Sectional. Variabelnya adalah pengetahuan, umur, paritas, pendidikan dan tindakan. Dengan sampel sebanyak 36  orang yang menggunakan teknik pengambilan sampel secara Total Sampling. Instrument pengumpulan data menggunakan kusioner. Penelitin ini dilakukan di peserta KB MOW wilayah kecamatan Puri, Kab Mojokerto. Hasil analisis dengan uji regresi logistik ada pengaruh pengetahuan dengan tindakan pemilihan kontrasepsi MOW dengan p=0,01 p

Cite

CITATION STYLE

APA

Nurhayati, N.-. (2023). Faktor Yang Mempengaruhi Tindakan Pemilihan Kontrasepsi Mantap Wanita (MOW). Jurnal Kebidanan, 13(2), 139–148. https://doi.org/10.35874/jib.v13i2.1279

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free