Memilih Software Otomasi Perpustakaan Sesuai Kebutuhan Perpustakaan

  • Dewi A
N/ACitations
Citations of this article
184Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Artikel ini membahas cara memilih perangkat lunak untuk otomasi perpustakaan yang sesuai dengan kebutuhan perpustakaan. Hasil dari penelitian ini adalah sejumlah pertimbangan yang perlu dilakukan agar pustakawan dapat memilih perangkat lunak otomasi yang cocok untuk digunakan di perpustakaan dengan faktor keandalan, ekonomi, fleksibilitas, dan kesederhanaan perangkat lunak yang dibuat. Hal ini dilakukan untuk menentukan perangkat lunak perpustakaan otomasi perpustakaan dapat memperoleh manfaat sesuai dengan apa yang dibutuhkan perpustakaan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dewi, A. O. P. (2019). Memilih Software Otomasi Perpustakaan Sesuai Kebutuhan Perpustakaan. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 3(1), 71–76. https://doi.org/10.14710/anuva.3.1.71-76

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free