PERANCANGAN INTERIOR DENPASAR AQUATIC CENTER

  • Idris A
  • Putra I
  • Trisna N
N/ACitations
Citations of this article
5Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Bali memiliki potensi yang cukup baik dalam pengembangan cabang olahraga aquatic, hal ini terbukti dengan perolehan prestasi yang diperoleh dan juga dipilihnya Bali sebagai tempat terlaksanakan nya pusat pelatihan nasional (pelatnas) cabang olahraga aquatic kontingen Indonesia dalam pagelaran asean games 2018. Akan tetapi, pada kenyataan nya Bali sendiri belum memiliki sebuah fasilitas latihan olahraga aquatic yang sesuai dengan standar perlombaan yang telah ditetapkan oleh FINA (Fédération Internationale de Natation). Hal ini menimbulkan kurang optimlanya proses pengembangan dan pelatihan atlet yang dikhawatirkan akan berpengaruh pada kualitas kemampuan atlet. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan suatu desain fasilitas olahraga aquatic yang dapat memfasilitasi kebutuhan berlatih atlet dan juga masyarakat umum guna meningkatkan prestasi olahraga aquatic. Metode penelitian yan digunakan yaitu metode deskriptif kualitatif serta menggunakan metode desain sintesa dengan tahap awal melakukan analisis programatik, transformasi, penyusunan skematik dengan tahap akhir menghasilkan suatu konsep perancangan yang menyesuaikan dengan peraturan yang sudah ada sehingga menghasilkan output desain yang mewadahi kebutuhan aktivitas civitas.

Cite

CITATION STYLE

APA

Idris, A. L., Putra, I. D. G., & Trisna, N. M. S. W. (2019). PERANCANGAN INTERIOR DENPASAR AQUATIC CENTER. Jurnal Patra, 1(2), 79–84. https://doi.org/10.35886/patra.v1i2.31

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free